DIKASIH INFO - Setelah pengumuman pendaftaran, Universitas Jenderal Soedirman atau Unsoed telah resmi merilis besaran biaya kuliah untuk jalur mandiri tahun 2023.
Para calon mahasiswa yang berminat kuliah di Unsoed jalur mandiri perlu mengetahui jumlah biaya kuliah yang harus mereka persiapkan.
Selain Uang Kuliah Tunggal (UKT), para calon mahasiswa baru yang diterima melalui jalur mandiri di Unsoed juga diwajibkan membayar Iuran Pembangunan Institusi (IPI).
Sebagai informasi, Unsoed adalah sebuah perguruan tinggi di Indonesia yang terletak di Purwokerto, Jawa Tengah.
Universitas ini didirikan pada tanggal 23 September 1963 dan dinamakan sesuai dengan nama Jenderal Soedirman, seorang pahlawan nasional Indonesia yang berjuang dalam perang kemerdekaan.
Unsoed memiliki berbagai fakultas dan program studi yang mencakup berbagai bidang ilmu, seperti pertanian, biologi, ekonomi, hukum, kedokteran, teknik, dan lain-lain. Selain itu, universitas ini juga menawarkan program pendidikan diploma.
Baca Juga: RESMI! Kemendikbudristek Buka Pendaftaran Beasiswa ADik 2023, Ini Syarat dan Ketentuannya
Unsoed dikenal sebagai salah satu perguruan tinggi yang memiliki komitmen kuat terhadap pendidikan dan penelitian.
Sebagai salah satu perguruan tinggi ternama di Indonesia, Unsoed telah menghasilkan lulusan yang berkontribusi dalam berbagai bidang di masyarakat.
Universitas ini terus berkomitmen untuk memberikan pendidikan berkualitas tinggi dan melahirkan lulusan yang siap menghadapi tantangan dunia kerja.
Tertarik kuliah di Unsoed? Yuk, simak dulu biaya kuliah Unsoed jalur mandiri 2023 sebagaimana dilansir dari unsoed.ac.id.
1. Fakultas Pertanian: UKT I: Rp 500.000 - UKT VIII: Rp 6.212.000
2. Fakultas Biologi: UKT I: Rp 500.000 - UKT VII: Rp 6 juta
Baca Juga: Buruan Daftar, Pendaftaran Kuliah di Al-Azhar Mesir 2023 Ditutup 2 Hari Lagi, Simak Ketentuannya
3. Fakultas Ekonomi dan Bisnis: UKT I: Rp 500.000 - UKT VII: Rp 9.225.000
Artikel Terkait
Info Beasiswa Unggulan Kemendikbud Beserta Alur Pendaftarannya, Buruan Daftar!
Cara Membuat Personal Statement untuk Pendaftaran Program Beasiswa, Simak Agar Auto Lolos!
Yuk Kenalan dengan Beasiswa Monbukagakusho Scholarship, Kuliah Gratis S1, S2, S3 dan Vokasi di Jepang
Siap-siap! Kemenag Segera Buka Pendaftaran Beasiswa Indonesia Bangkit 2023 Sekitar Pertengahan April
CATAT! Hanya Sampai 23 Mei, Inilah PTKIN Tempat Pendaftaran Beasiswa Kuliah di Maroko 2023
Buruan Daftar, Pendaftaran Kuliah di Al-Azhar Mesir 2023 Ditutup 2 Hari Lagi, Simak Ketentuannya
Lulusan SMA Wajib Baca! Inilah Kelebihan dan Kekurangan Kuliah Online yang Penting untuk Diketahui
RESMI! Kemendikbudristek Buka Pendaftaran Beasiswa ADik 2023, Ini Syarat dan Ketentuannya