Coba Anda Analisis Persaingan Usaha Tidak Sehat Ditandai Dengan Adanya 3 (Tiga) Alternatif Kriteria

- Kamis, 25 Mei 2023 | 18:00 WIB
Jawaban coba Anda analisis persaingan usaha tidak sehat ditandai dengan adanya 3 (tiga) alternatif kriteria (Pixabay)
Jawaban coba Anda analisis persaingan usaha tidak sehat ditandai dengan adanya 3 (tiga) alternatif kriteria (Pixabay)

DIKASIH INFO - Pertanyaan coba Anda analisis persaingan usaha tidak sehat ditandai dengan adanya 3 (tiga) alternatif kriteria ini sering ditanyakan oleh banyak mahasiswa.

Pasalnya, pertanyaan coba Anda analisis persaingan usaha tidak sehat ditandai dengan adanya 3 (tiga) alternatif kriteria ini biasanya ditanyakan dalam diskusi kuliah.

Salah satu yang sering menanyakan pertanyaan coba Anda analisis persaingan usaha tidak sehat ditandai dengan adanya 3 (tiga) alternatif kriteria ini adalah Mahasiswa yang tengah mengikuti perkuliahan online.

Sebelum menyimak jawaban pertanyaan coba Anda analisis persaingan usaha tidak sehat ditandai dengan adanya 3 (tiga) alternatif kriteria ini, silakan cermati terlebih dahulu soal lengkapnya di bawah ini.

Baca Juga: JAWABAN Bacalah Dialog Berikut, Please Read The Dialogue Below, Neil Smith: We Are Establishing A New Office

Baca Juga: BERIKAN Analisis Kritis Anda Tentang Perkembangan IPTEKS Dalam Bidang Sosial Budaya, Begini Penjelasannya

Berikut pertanyaan lengkapnya:

Coba Anda analisis persaingan usaha tidak sehat ditandai dengan adanya 3 (tiga) alternatif kriteria!

Dirangkum Dikasih INFO dari berbagai sumber, berikut ini adalah jawaban untuk soal tersebut.

Jawaban:

Persaingan usaha tidak sehat dapat ditandai dengan adanya beberapa kriteria atau indikator.

Berikut adalah tiga alternatif kriteria yang dapat digunakan untuk menganalisis persaingan usaha tidak sehat:

1. Monopoli:

Persaingan usaha tidak sehat terjadi ketika suatu perusahaan atau sekelompok perusahaan menguasai pasar secara mutlak.

Monopoli dapat menghambat persaingan, mengurangi pilihan konsumen, dan mempengaruhi harga serta kualitas produk.

Halaman:

Editor: Masruro

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X